KEHAMILAN
Benarkah Metode ERACS Tetap Menyebabkan Mual dan Muntah Pasca Persalinan?
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Sabtu, 04 Dec 2021 15:25 WIBMual dan muntah bukanlah permasalahan umum yang terjadi usia melahirkan normal. Namun, kondisi ini dapat dialami Bunda yang melahirkan dengan metode operasi caesar lho.
Staf Medis Women Health Service RSUPN Dr Cipto Mangunkusumo, dr. Ilham Utama Surya, SpOG, mengatakan bahwa mekanisme terjadinya mual dan muntah cukup beragam. Beberapa di antaranya adalah hormon kehamilan hingga masalah di masalah di saluran pencernaan.
"Ada suatu hal yang mengganggu di saluran pencernaan, bagian organ tubuh, bisa mengakibatkan mual dan muntah. Jadi memang selain mual dan muntah, pasti diikuti kelainan di bagian lain," kata Ilham saat dihubungi Haibunda, belum lama ini.
Mual dan muntah yang terjadi usai operasi caesar dapat terjadi karena adanya manipulasi di saluran pencernaan. Selain itu, efek obat yang digunakan saat operasi juga bisa memengaruhi respons tubuh, sehingga menyebabkan mual dan muntah.
"Kalau pada persalinan pervaginam, enggak biasa terjadi mual dan muntah yang berlebihan. Tapi, hal ini menjadi wajar pada persalinan dengan metode caesar atau operasi," ujar Ilham.
"Saat operasi mungkin masih terjadi manipulasi saluran pencernaan, sehingga mengakibatkan mual dan muntah. Selain itu, efek obat-obat juga bisa jadi penyebabnya," sambung Dosen di Departemen Obstetri dan Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia.
Mual dan muntah memang wajar dialami Bunda yang melahirkan dengan operasi caesar. Lalu bagaimana dengan Bunda yang melakukan persalinan melalui metode ERACS ya?
Benarkah mual dan muntah tetap bisa dialami usai melahirkan dengan metode ini? Simak penjelasan lengkap di halaman berikutnya yuk, Bunda.
Simak juga serba-serbi stretch mark pada Bunda hamil, dalam video berikut:
(ank/rap)
ERACS BISA MENYEBABKAN MUAL DAN MUNTAH?
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Biaya Melahirkan ERACS Dapat Ditanggung BPJS Secara Full, Ini Kata Dokter
Bunda Bertubuh Pendek Lebih Berisiko Melahirkan Prematur, Mitos atau Fakta?
Manfaat Kurma untuk Ibu Hamil, Benarkah Juga Bisa Lancarkan Persalinan?
15 Tanda Mau Melahirkan, Ibu Hamil Wajib Tahu
TERPOPULER
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
Terpopuler: Potret Rumah Artis Indonesia yang Dilengkapi Ruang Nge-Gym
5 Potret Outfit Kim Yoo Jung, Artis Cantik Korea Bintang Drakor Dear X
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
5 Potret Kompak Sigit Wardana 'Base Jam' dan Sang Putri yang Sudah Gadis
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
5 Potret Outfit Kim Yoo Jung, Artis Cantik Korea Bintang Drakor Dear X
Terpopuler: Potret Rumah Artis Indonesia yang Dilengkapi Ruang Nge-Gym
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Terpopuler: Curhatan Hidup Atalia Praratya hingga Pandji Pragiwaksono Bahas Adat Toraja
-
Beautynesia
Wamen Diktisaintek Stella Christie: Penelitian Tunjukkan Perempuan dan Pria Sama Pintarnya di Bidang STEM
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Transformasi Makeup Anak Kiai Saat Menikah, Cantiknya Bikin Pangling!
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!