KEHAMILAN
Kisah Sedih Ratu Anne, 17 Kali Hamil tapi Anaknya Tak Ada yang Berumur Panjang
ANNISAAFANI | HaiBunda
Jumat, 30 Jun 2023 15:31 WIBRatu Anne lahir pada 6 Februari 1665, Bunda. Ia merupakan putri kedua dari Raja James II dan istri pertamanya, Ann Hyde.
Saat diangkat menjadi Ratu Inggris, Skotlandia, dan Irlandia, Bunda. Berdasarkan Undang-Undang Persatuan tahun 1707, Kerajaan Inggris dan Kerajaan Skotlandia bergabung menjadi satu negara berdaulat dengan nama Kerajaan Britania Raya mulai tanggal 1 Mei 1707.
Masa pemerintahannya dimulai pada 1702. Kala itu, ia berusia 37 tahun. Ratu Anne juga berkuasa dalam waktu relatif singkat, yakni berjalan 12 tahun. Kekuasaannya berakhir pada 1714. Sering kali, 12 tahun tersebut dianggap sebagai kesalahan dalam sejarah.
Mengutip dari BBC, Sebastian Edwards mengatakan bahwa Ratu Anne duduk di takhta hanya untuk menyelesaikan masalah yang ditimbulkan raja sebelumnya, termasuk sang ayah.
"Dia membereskan kekacauan yang ditinggalkan oleh para pria dan tidak mendapatkan banyak terima kasih atau pujian untuk itu," tutur kurator Historic Royal Palaces tersebut.
Raja Charles II meninggal pada 1685. Kala itu, kekuasaannya menimbulkan kekhawatiran bagi orang-orang Inggris karena James II memberikan para tokoh Katolik jabatan di militer dan administrasi. Hal ini bertentangan dengan Test Acts, yakni kebijakan pemerintah Inggris pada 1673 yang berisi bahwa umat dari agama tersebut dilarang menjadi pegawai negeri dan anggota parlemen.
Pernikahan Ratu Anne
Ratu Anne menikah karena sebuah perjanjian dengan Pangeran George dari Denmark, Bunda. Pernikahan ini dinegosiasikan oleh paman Ratu Anne, Laurence Hyde dan Sekretaris Negara Departemen Utara Inggris, Robert Spencer.
Pernikahan tersebut pun disetujui ayah Ratu Anne dengan bersemangat. Namun sayangnya, Ratu Anne tidak memiliki kehidupan pernikahan yang bahagia.
Bukan apa-apa, Pangeran George adalah seorang pemabuk. Sampai pada akhirnya, ayah Ratu Anne pun berkomentar soal menantunya tersebut.
"Saya telah mencoba (menguji) dia (dalam) keadaan mabuk dan sadar, tapi tidak ada apa-apa dalam dirinya," tuturnya, dilansir Historic UK.
Lalu bagaimana kisah anak-anaknya? Baca kisah selengkapnya di halaman berikut ya, Bunda.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Simak juga 3 perubahan gelar pada Kerajaan Inggris usai Ratu Elizabeth II wafat dalam video berikut:
(AFN/pri)
ANAK-ANAK RATU ANNE
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Sedih, Ratu Anne Hamil 17 Kali tapi Tak Satu pun Anaknya yang Berumur Panjang
10 Protokol Kehamilan Kerajaan Inggris, Tak Ada Baby Shower dan Ratu Harus Pertama Tahu
Putri Beatrice Melahirkan Anak Pertama, Masuk dalam Daftar Pewaris Kerajaan Inggris
Ssst! Ini Aturan Persalinan Unik Ala Kerajaan Inggris
TERPOPULER
Kompak Banget, Intip Potret Putri Marino Bersama Kedua Saudarinya Ambar dan Sitha
TV 50 Inch Hanya Rp4 Jutaan di Transmart Full Day Sale
Serbu! Diskon Buah Segar hingga Kebutuhan Sehari-hari di Transmart Full Day Sale
Kisah Dinda Hauw & Rey Mbayang Nikah Muda, Banyak Cobaan hingga Jalani Hipnoterapi Bersama
Kini Single Parent, 5 Potret Acha Septriasa Quality Time Bareng Sang Putri Bridgia di Australia
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
8 Makanan yang Harus Dihindari Ibu Hamil untuk Kesehatan Bayi
Kompak Banget, Intip Potret Putri Marino Bersama Kedua Saudarinya Ambar dan Sitha
TV 50 Inch Hanya Rp4 Jutaan di Transmart Full Day Sale
Serbu! Diskon Buah Segar hingga Kebutuhan Sehari-hari di Transmart Full Day Sale
Kisah Dinda Hauw & Rey Mbayang Nikah Muda, Banyak Cobaan hingga Jalani Hipnoterapi Bersama
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Minuman Apa yang Bagus Buat Kesehatan Tulang, Kopi atau Teh?
-
Beautynesia
Tanda Penuaan Dini Rambut
-
Female Daily
Kembali Fit di Tahun Baru, Ini Rekomendasi Channel YouTube Dance Workout di Rumah!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Foto: Gaya Denada Sambut 2026, Seksi Pakai Gaun Menerawang
-
Mommies Daily
Kuis: Pola Parenting Seperti Apa yang Paling Cocok untuk Kamu dan Suami?