MOM'S LIFE
6 Warna Pintu Rumah Minimalis yang Hadap Timur Sesuai Feng Shui, Bawa Hoki Bun
Arina Yulistara | HaiBunda
Selasa, 05 Oct 2021 03:00 WIBPerhatikan pintu rumah minimalis Bunda, menghadap ke arah mana kah? Dalam feng shui, warna pintu rumah minimalis bisa disesuaikan dengan arah hadapnya.
Bunda bisa memilih beberapa warna pintu rumah minimalis terbaik sesuai feng shui yang dipercaya dapat meningkatkan keberuntungan pemiliknya. Mengutip The Spruce, pintu depan rumah minimalis dalam feng shui merupakan mulut Qi (energi kehidupan).
Pintu utama rumah minimalis menjadi yang pertama menyambut Qi. Pintu depan rumah minimalis yang kuat akan membantu menarik energi positif, peluang, dan kemakmuran bagi penghuninya.
Untuk itu, pintu depan rumah minimalis menjadi salah satu yang penting dalam feng shui. Ini menjadi ‘wajah’ dari rumah minimalis yang ditampilkan kepada dunia.
Secara energi, peluang mengalir masuk dan keluar melalui pintu tersebut. Oleh sebab itu, Bunda disarankan memilih warna terbaik untuk pintu rumah minimalis tergantung arah hadapnya.
Cara memilih warna pintu depan rumah minimalis sesuai feng shui
Warna menjadi salah satu cara sederhana untuk memperkuat energi dari pintu depan rumah minimalis. Sebelum mengganti warna pintu rumah minimalis, coba Bunda berdiri di depan pintu menghadap ke arah luar.
Gunakan kompas untuk menentukan arah Bunda saat melihat ke depan. Jika pintu depan rumah minimalis menghadap ke arah timur maka perlu mengecatnya dengan warna yang mendukung elemen kayu.
Bunda bisa memilih warna yang langsung terkait elemen kayu. Namun pilih warna yang sesuai dengan selera Bunda. Berikut deretan warna terbaik yang bisa menjadi pilihan.
1. Hijau
Salah satu warna terbaik pintu rumah minimalis yang menghadap ke timur adalah hijau. Elemen kayu dan warna hijau mewakili pertumbuhan dan awal hidup baru.
Warna hijau bisa membuat pikiran lebih segar dan menambah nuansa alami dari pepohonan. Bunda bisa memilih berbagai warna hijau yang sesuai selera.
2. Biru
Biru sering disebut sebagai warna yang menenangkan dan menyembuhkan. Sangat tepat menjadi salah satu warna dekorasi rumah minimalis Bunda.
Pilih warna biru cerah yang terbaik untuk pintu rumah minimalis menghadap ke arah timur. Warna biru cerah bisa membawa lebih banyak ketenangan dalam hidup.
3. Teal
Nuansa teal termasuk ke dalam elemen kayu menurut feng shui. Warna ini akan membantu mendorong pertumbuhan dan penyembuhan. Ini tentu juga bisa menjadi warna yang menyenangkan serta berani untuk pintu depan rumah minimalis Bunda.
Menarik nih Bunda, simak perhitungan feng shui rumah artis Momo eks Geisha di video berikut yukL
WARNA PINTU DEPAN RUMAH MINIMALIS: HINDARI WARNA INI!
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Meningkatkan Energi Finansial, Ini 8 Warna Dompet yang Bagus Menurut Feng Shui
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
5 Model Pintu Rumah Minimalis 2022, Ada Sliding Door hingga Gaya Prancis
7 Inspirasi Warna Cat Pintu Depan Rumah Minimalis agar Makin Eye Catching
5 Model Pintu Rumah Minimalis untuk Inspirasi Bunda
5 Tips Membuat Rumah Minimalis Tanpa Budget Membengkak
TERPOPULER
5 Potret Tampan King Zhafi Anak Fairuz A Rafiq & Sony Septian, Sering Dikira Perempuan
Andhara Early dan Suami Cerai Setelah 14 Th Nikah, Akui Bukan Keputusan Mudah
Kasus Tripledemic Naik Drastis di New York, Ini Gejala yang Perlu Diwaspadai
Penemuan Terbaru, Bakal Hadir Alat Tes Kehamilan Khusus untuk Ibu Tunanetra
13 Doa Awal Bulan bagi Umat Islam Lengkap Arab, Latin & Artinya
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
PROTERAL Junior, Solusi Nutrisi untuk Si Kecil yang Suka Pilih-pilih Makan
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Kasus Tripledemic Naik Drastis di New York, Ini Gejala yang Perlu Diwaspadai
5 Potret Tampan King Zhafi Anak Fairuz A Rafiq & Sony Septian, Sering Dikira Perempuan
13 Doa Awal Bulan bagi Umat Islam Lengkap Arab, Latin & Artinya
30 Film Komedi Indonesia Terlaris dengan Penonton Terbanyak, Tontonan Lucu Terbaik
Penemuan Terbaru, Bakal Hadir Alat Tes Kehamilan Khusus untuk Ibu Tunanetra
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Larissa Chou Bantah Mantan Suami Jadi Dalang Buzzer yang Menyerangnya
-
Beautynesia
Kuis Nostalgia Film 5cm yang Jadi Favorit di Tahun 2012, Kamu Tahu Semua?
-
Female Daily
Siap Ketemu Kim Seon Ho dan Go Youn Jung di Jakarta? Catat Informasi Ini!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Foto Mesra Jennifer Coppen-Justin Hubner Rayakan Tahun Baru 2026 Usai Dilamar
-
Mommies Daily
10 Taman Bermain Outdoor untuk Anak di Jabodetabek, Ada Tebet Eco Park hingga Peruri