MOM'S LIFE
5 Fakta Pernikahan Keanu Reeves & Winona Ryder hingga Isu Pacari Sandra Bullock
Asri Ediyati | HaiBunda
Sabtu, 27 Nov 2021 12:20 WIBSejak memulai debutnya di 1980an, Keanu Reeves seolah tak luput dari perhatian media dan penggemarnya. Kehidupannya pun kerap disorot melalui berbagai wawancara. Salah satu topik yang selalu menjadi bahasan hangat di kalangan penggemarnya adalah kehidupan asmaranya, Bunda.
Soal asmara, dahulu tampaknya Keanu Reeves tidak memiliki nasib mujur. Di 1998, Keanu Reeves bertemu dengan Jennifer Syme. "Kami langsung jatuh cinta", kata Keanu Reeves.
Jennifer Syme kemudian mengandung seorang anak satu tahun kemudian. Pada 24 Desember 1999, ketika Keanu Reeves sedang syuting The Matrix, bayinya yang diberi nama Ava Archer Symes-Reeves, meninggal saat lahir (stillbirth), Bunda.
Duka karena kehilangan seorang anak membuat hubungan mereka tegang dan pasangan itu putus beberapa minggu kemudian. Sayangnya, kisah tragis itu tidak berakhir di situ.
Satu setengah tahun kemudian, Syme tewas dalam kecelakaan mobil ketika ia sedang dalam perjalanan kembali ke pesta di rumah Marilyn Manson. Syme baru berusia 28 tahun pada saat kematiannya pada 2 April 2001.
Melihat ke belakang, Keanu Reeves membahas kesedihannya yang tidak pernah berakhir dalam sebuah wawancara tahun 2006. Keanu Reeves kemudian menyebut kematian Ava dan Symes sebagai alasan dia menghindari hubungan yang serius dan memiliki anak.
Jauh sebelum bertemu Jennifer Syme, rupanya Keanu Reeves 'menikah' dengan Winona Ryder. Keduanya berstatus suami istri di mata Tuhan karena adegan dalam sebuah film yang mengharuskannya mengucap janji sehidup semati.
Lebih lengkapnya, Bunda bisa simak fakta pernikahan Keanu Reeves dan Winona Ryder yang sampai sekarang masih diakui Keanu dan selalu dibahas di media:
1. Menikah dengan Winona 29 tahun lalu lewat film
Keanu Reeves dan Winona Ryder dipasangkan dalam film Bram Stoker's Dracula besutan Francis Ford Coppola, 29 tahun lalu.
Winona mengatakan ada satu adegan yang di mana ia dan Keanu Reeves melakukan pernikahan sungguhan dalam film itu. Winona meyakini, pernikahan tersebut terjadi secara sungguhan.
"Kami sebenarnya menikah sungguhan di film itu. Aku bersumpah, itu benar. Francis Coppola membawa pendeta sungguhan dari Rumania dan kami melakukan prosesi itu jadi ya kami menikah," ungkap Winona seperti dilansir Comicbook.
Baca fakta lainnya di halaman berikut.
Simak juga video soal karya desainer Indonesia tembus Hollywood:

ISU PACARI SANDRA BULLOCK
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Cerita Pasangan Beda Negara, Kerja Keras di Pesta Pernikahan Orang Lain
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Keanu Reeves Dikabarkan Segera Nikahi Alexandra Grant, Cincin dan Lamaran Sudah Siap
5 Fakta Keren Alexandra Grant Pacar Keanu Reeves, Profesor Bisa 3 Bahasa
5 Fakta Pernikahan Keanu Reeves & Winona Ryder, Statusnya Masih Diakui Sampai Sekarang
Keanu Reeves Akui Sudah Menikah dengan Winona Ryder, Tapi...
TERPOPULER
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Psikolog Ungkap 5 Kata Penyelamat Emosi Bunda Saat Anak Bikin Marah
Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31
6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Yuna ITZY Debut Akting lewat 'Miss Undercover Boss', Adu Peran dengan Park Shin Hye
-
Beautynesia
Cuma 10 Menit! Ini Resep Sup Tahu Telur untuk Menu Makan Malam yang Hangat dan Rendah Kalori
-
Female Daily
Manis dan ‘Dreamy’, Intip Look Nadin Amizah saat Lamaran dengan Faishal Tanjung!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Cerita Wanita Mundur Jadi Bridesmaid Setelah Diminta Bayar Rp 13 Juta
-
Mommies Daily
10 Tayangan Terbaru Juli 2025: Dari Film Bioskop hingga Drama Korea