HaiBunda

MOM'S LIFE

3 Manfaat Kulit Pisang untuk Tanaman, Jadi Pupuk Alami Bun

Amira Salsabila   |   HaiBunda

Sabtu, 15 Oct 2022 03:00 WIB
3 Manfaat Kulit Pisang untuk Tanaman/Foto: iStock
Jakarta -

Mungkin belum banyak orang yang tahu bahwa kulit pisang tidak hanya berfungsi untuk menjaga kesehatan kulit saja. Namun, juga bisa membantu Bunda dalam merawat tanaman-tanaman di rumah dengan baik.

Pisang adalah buah yang sangat umum dan sering dikonsumsi oleh banyak orang. Namun, siapa sangka? Ternyata nutrisi dalam kulit pisang ternyata bisa memberikan nutrisi penting untuk tanaman

Jika biasanya Bunda membuang kulit pisang setelah memakan dagingnya, lebih baik simpan itu dan olah menjadi sesuatu yang bermanfaat untuk tanaman Bunda.


Faktanya, ada begitu banyak cara yang bisa Bunda lakukan dengan kulit pisang untuk membuat tanaman tumbuh dengan baik. Nah, Bunda penasaran apa saja manfaat yang diberikan kulit pisang untuk tanaman?

3 Manfaat kulit pisang untuk tanaman

Kulit pisang kaya akan vitamin dan mineral, termasuk potasium. Potasium adalah salah satu dari tiga nutrisi penting yang dibutuhkan tanaman untuk tetap sehat. Ada empat cara yang bisa Bunda lakukan dengan kulit pisang untuk tanaman, sebagai berikut.

1. Kulit pisang sebagai kompos

Menggunakan kulit pisang dalam kompos adalah cara yang bagus untuk menambah bahan organik dan memberikan beberapa nutrisi yang sangat penting ke dalam campuran kompos Bunda.

Melansir dari laman Gardening Know How, menempatkan kulit pisang di tumpukan kompos dapat membantu menambahkan kalsium, magnesium, belerang, fosfat, kalium, dan natrium. Semua kandungan ini penting untuk pertumbuhan yang sehat dari tanaman berbunga dan berbuah.

Sementara itu, pisang dalam kompos juga dapat membantu menambahkan bahan organik yang sehat, yang dapat membantu kompos menahan air dan membuat tanah lebih ringan.

Kulit pisang akan terurai dengan cepat dalam kompos, yang memungkinkan mereka menambahkan nutrisi penting ke kompos jauh lebih cepat daripada beberapa bahan kompos yang lainnya, lho, Bunda.

Lanjut baca halaman berikutnya untuk mengetahui manfaat lainnya dari kulit pisang untuk tanaman, yuk, Bunda.

Bunda, yuk, download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.

Saksikan juga video 7 manfaat memelihara tanaman untuk kesehatan mental yang ada di bawah ini, ya, Bunda.

(asa)
MENGENDALIKAN HAMA HINGGA MENINGKATKAN KUALITAS TANAH

MENGENDALIKAN HAMA HINGGA MENINGKATKAN KUALITAS TANAH

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Momen Haru Ranty Maria Resmi Menikah, Digandeng Ayah Asal Korsel Menuju Pemberkatan

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Daftar Nama Anak yang Bisa Naik di Kapal Pesiar Mewah Gratis

Nama Bayi Annisya Asri Diarta

Cerita Chiki Putri Marissa Haque & Ikang Fawzi Terpilih Jadi Petugas Haji 2026

Mom's Life Amira Salsabila

Marissa Anita dan Andrew Trigg Resmi Cerai Setelah 17 Tahun Menikah

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Baru Menikah? Begini Cara Gabungkan BPJS Kesehatan Suami dan Istri secara Online

Mom's Life Angella Delvie Mayninentha & Muhammad Prima Fadhilah

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Kisah Artis Hollywood Valerie Bertinelli Dipecat karena Berat Badannya Naik

Marissa Anita dan Andrew Trigg Resmi Cerai Setelah 17 Tahun Menikah

Momen Haru Ranty Maria Resmi Menikah, Digandeng Ayah Asal Korsel Menuju Pemberkatan

Kurang Serat Selama Kehamilan Bisa Lambatkan Perkembangan Otak Anak

Daftar Nama Anak yang Bisa Naik di Kapal Pesiar Mewah Gratis

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK