MOM'S LIFE
Cara Perpanjang Paspor Online Terbaru 2024,Termasuk Syarat dan Biaya
Tim HaiBunda | HaiBunda
Kamis, 21 Mar 2024 16:10 WIBBunda berencana melakukan perpanjangan paspor? Kini Bunda bisa melakukan perpanjangan paspor online.
Seperti diketahui paspor adalah dokumen resmi yang dikeluarkan oleh pemerintah suatu negara kepada warga negaranya yang berfungsi sebagai identitas serta memberikan izin untuk melakukan perjalanan ke luar negeri.
Perpanjangan paspor sering kali dianggap sebagai tugas yang merepotkan bagi sebagian orang. Sekarang, proses perpanjangan paspor telah menjadi lebih mudah berkat adopsi sistem online yang disediakan.
Biaya perpanjangan paspor online terbaru 2024
Berikut daftar biaya perpanjangan dan pergantian paspor terbaru, merangkum dari laman Imigrasi:
- Paspor biasa (48 halaman): Rp350 Ribu
- Paspor elektronik (48 halaman): Rp650 Ribu
- Layanan percepatan paspor selesai di hari yang sama: Rp1 juta, di luar biaya penerbitan paspor
- Penggantian paspor yang hilang: Rp1 Juta
- Penggantian paspor yang rusak: Rp500 Ribu
Cara dan syarat perpanjang paspor online 2024
Bunda dapat melakukan perpanjangan paspor melalui aplikasi Mobile Paspor (M-Paspor). Aplikasi ini tersedia untuk diunduh melalui App Store dan Play Store.
Berikut adalah langkah-langkah untuk melakukan perpanjangan paspor menggunakan aplikasi M-Paspor:
- Unduh aplikasi M-Paspor dari App Store atau Play Store.
- Buat akun dengan mengisi data diri sesuai dengan dokumen asli Bunda.
- Pilih kantor imigrasi terdekat dari lokasi domisili Bunda.
- Tentukan jumlah pemohon dan jadwal kedatangan Bunda ke kantor imigrasi.
- Simpan bukti pendaftaran yang berupa kode QR dari aplikasi.
- Tunjukkan kode QR saat Bunda datang ke kantor imigrasi sesuai jadwal yang telah ditentukan.
- Lakukan proses foto, wawancara, dan pengambilan sidik jari baru sesuai prosedur yang ditetapkan.
- Lakukan pembayaran biaya perpanjangan paspor sesuai dengan instruksi yang diberikan dalam aplikasi.
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(som/som)Simak video di bawah ini, Bun:
5 Trik Liburan yang Low Budget, Salah Satunya Beli Tiket Pesawat di Hari Rabu & Kamis
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
15 Urutan Paspor Terkuat di Dunia Tahun 2025, Apakah Indonesia Termasuk?
6 Ciri-ciri Paspor Rusak dan Cara Menggantinya di Imigrasi, Waspada Bisa Didenda Rp500.000
3 Orang yang Tidak Perlu Paspor untuk ke Luar Negeri, Bebas Pergi ke Mana saja
Imigrasi Umumkan Desain Paspor Indonesia Terbaru pada Agustus 2024, Simak Faktanya
TERPOPULER
5 Potret Gaya OOTD Syahrini Setelah Punya Anak, Tetap Keren & Modis
11 Macam-macam Bilangan, Pengertian, dan Contohnya
Donita Rayakan Ultah Anak, Intip Potret Vaga yang Minta Kado Diizinkan Makan Mie Goreng di Usia 10 Th
Kenali Maternity Shoot, Makeup Maternity hingga Maternity Leave dan Perbedaaannya
3 Resep Bolu Gulung 4 Telur Anti Gagal yang Enak dan Super Lembut
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
9 Ciri-ciri Red Flag pada Pasangan, Kenali Sebelum Putuskan Menikah
5 Potret Gaya OOTD Syahrini Setelah Punya Anak, Tetap Keren & Modis
11 Macam-macam Bilangan, Pengertian, dan Contohnya
5 Potret Keseharian Tengku Firmansyah di Kanada, Kini Sibuk Kuliah Teknik Las
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Kembali Rilis Album Genre Pop, Afgan Akui 'Retrospektif' Lebih Sentimental
-
Beautynesia
5 Ciri Kepribadian Ini Dimiliki Orang yang Suka Begadang, Kamu Salah Satunya?
-
Female Daily
WAJIB CATAT! Ini 3 Tips Memilih Sunscreen untuk Kulit Berjerawat!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Skandal Brittany Miller, Influencer yang Berbohong Soal Kanker
-
Mommies Daily
Aturan 70/30 dalam Hubungan Bisa Bikin Cinta Lebih Tahan Lama?