PARENTING
Tips Belajar Bersama Anak dengan Pantun Lucu, Bisa Cerahkan Suasana Nih!
Tim HaiBunda | HaiBunda
Selasa, 21 Sep 2021 14:50 WIBMenjadi orang tua memanglah memiliki tanggung jawab yang besar, salah satunya dalam hal mendidik dan membesarkan anak. Perlu kesabaran dan berbagai inovasi agar saat diajarkan sesuatu anak tidak mudah bosan. Inilah yang menjadi PR bagi Ayah dan Bunda mengenai cara menciptakan suasana yang asyik saat belajar. Salah satu cara yang disarankan untuk mengajarkan anak adalah dengan pantun lucu.
Mengajari Anak dengan Cara Menyenangkan
Si Kecil selalu memiliki rasa penasaran yang tinggi mengenai segala sesuatu. Mereka akan terus menanyakan hingga mendapatkan jawaban yang memuaskan. Namun, sudah siapkah Bunda menghadapi pertanyaan-pertanyaan tersebut? Dan, bagaimana cara menjawabnya agar bisa diterima dengan bahasa yang mereka pahami?
Hal perdana yang bisa Bunda lakukan adalah dengan mengenal Si Kecil lebih baik. Caranya adalah dengan menghabiskan quality time bersamanya. Ini membuat Bunda dan Si Kecil bisa saling mengenal sehingga berada dalam 'frekuensi' komunikasi yang sama
Selain itu ada beberapa hal yang bisa Bunda lakukan dalam mendidik dan membesarkan anak di antaranya;
1. Membangun komunikasi yang baik dan juga sehat antara orang tua dan anak
Komunikasi menjadi hal sangat penting antara orang tua dan anak. Pastikan Bunda membangun sebuah komunikasi dua arah yang menyenangkan dan menjadi pendengar yang baik untuk anak. Jangan lupa memberikan jawaban atas pertanyaan yang anak ajukan ya, Bun!
2. Memberikan kasih sayang melalui tindakan dan perkataan
Bunda juga perlu menunjukkan kasih sayang baik melalui perkataan ataupun tindakan secara langsung. Kasih sayang yang ditunjukkan ini juga akan berdampak baik bagi sifat anak nantinya.
3. Mengajarkan nilai-nilai yang baik untuk anak
Yang tidak kalah penting adalah mengajarkan anak sopan santun dan nilai-nilai yang baik bagi kehidupan, seperti contohnya berbagi dengan teman lain, jujur, dan sayang kepada sesama.
4. Bermain sambil belajar
Selanjutnya adalah mendampingi anak bermain dengan tetap memberikan pembelajaran yang cocok. Permainan atau game mendidik anak ini dapat digunakan agar anak bisa belajar dengan suasana bermain yang menyenangkan. Terlebih untuk anak yang mudah bosan.
Salah satu permainan yang bisa dilakukan adalah berbalas pantun lucu. Permainan pantun lucu ini dapat meningkatkan kreativitas anak dan melihat kemampuan bahasa yang sudah dimiliki. Contohnya adalah:
Hari Kamis beli Ikan Cupang
Jangan menangis anaku sayang
Nah, itulah beberapa cara yang bisa orang tua lakukan dalam mendidik anak dengan berbalas pantun lucu. Bisakah Bunda 'memancing' Si Kecil untuk melakukan hal yang sama? Yuk, Bun berpantun lucu sekaligus menguji kreativitas Si Kecil. (PK)
Simak juga video berikut mengenai keseruan yang dilakukan keluarga Jennifer Bachdim selama di rumah aja.
(ziz/ziz)Simak video di bawah ini, Bun:
Saat Anak Bilang 'Ngga Mau Puasa', Bunda Harus Bilang Apa?
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Trik Membangun Komunikasi Efektif dengan Anak
Tips Hadapi Anak Memukul dan Melempar Barang Saat Marah
Bunda, Terapkan 4 Aturan Penting Jika Anak Ingin Bermain Medsos
Begini Caranya Agar Anak Mau Bergaul Saat Kumpul Keluarga
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Gracia Indri Ajak Anak & Suami Bule Pulang Kampung ke Indonesia, Intip 7 Potret Keseruannya
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
9 Barang Rumah yang Bisa Bawa Energi Negatif dan Sial Menurut Feng Shui
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Resmi Cerai, Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Sepakat Asuh Anak Bersama
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ji Chang Wook Adu Akting dengan Aktris Jepang Imada Mio di Drama Romantis Baru
-
Beautynesia
4 Kebiasaan Orang yang Bisa Tetap Tenang dan Sabar Meski Hadapi Badai Kehidupan
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Sosok Roma Riaz, Miss Universe Pakistan yang Di-bully karena Warna Kulit
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!