PARENTING
Cerita Kate Middleton Kesulitan Asuh Anak saat Pandemi, Relate Banget Bun
Ummu Kultsum Roihaanah | HaiBunda
Kamis, 16 Dec 2021 09:50 WIBJakarta - Bunda, pandemi COVID-19 tentu menghadirkan tantangan baru untuk para Bunda, yakni mengasuh anak-anak sepenuhnya di rumah. Memang mau tak mau, pasalnya pandemi kini mengharuskan kita untuk berada di rumah saja.
Terus berada di rumah melakukan berbagai kegiatan sambil mengasuh anak-anak dengan beragam tingkah mereka tentu bukan hal yang mudah ya. Namun, semua ibu harus menghadapi situasi ini, termasuk anggota Kerajaan Inggris Duchess of Cambridge Kate Middleton.
Bunda mungkin berpikir jika menjadi seorang bangsawan seperti Pangeran Wiliam dan Kate Middleton pasti akan memiliki banyak kemudahan dalam berbagai proses kehidupan yang mereka jalani, bahkan ketika berbicara mengenai pengasuhan anak.
Nyatanya, hal tersebut tidak selamanya benar Bunda. Sama seperti Bunda pada umumnya, seorang bangsawan seperti Kate Middleton juga kerap menghadapi berbagai kesulitan dalam proses mengasuh ketiga anaknya.
Setelah resmi menikah pada 29 April 2011, Pangeran William dan Kate Middleton saat ini telah dikarunia dua putra tampan yaitu Pangeran George dan Pangeran Louis, dan satu putri cantik bernama Putri Charlotte.
Melansir Times of India, sebelum dikarunia dua putra tampan dan satu putri cantik seperti saat ini, Kate Middleton mengungkapkan bahwa dirinya sempat mengalami berbagai tantangan serta kesulitan di masa kehamilannya tersebut.
Dalam sebuah wawancara podcast, Kate Middleton mengaku dirinya sempat menderita hiperemesis, yaitu suatu kondisi yang dapat menyebabkan mual dan muntah parah di masa kehamilan.
Kondisi hiperemesis yang dialami oleh Kate Middleton tersebut tentu sempat mendatangkan berbagai kesulitan pada dirinya, namun ia akhirnya menyadari bahwa segala sesuatu yang terasa sulit di masa kehamilannya dapat diatasi dengan kendali tubuh dan pikiran yang baik.
"Melalui hiperemesis saya benar-benar menyadari kekuatan pikiran atas tubuh karena saya benar-benar harus mencoba segalanya sendiri, dan hal tersebut mampu membantu saya melewatinya," ungkap Kate Middleton, melansir Times of India.
Tidak hanya sampai di situ Bunda, berbagai kesulitan lainnya pun juga kerap datang menghampiri Kate Middleton, terutama pada proses mengasuh ketiga anaknya tersebut.
Di podcast yang sama, Kate Middleton mengungkapkan bahwa terdapat perasaan bersalah di dalam dirinya yang kerap datang ketika berbicara mengenai proses mengasuh ketika anaknya tersebut.
Menurut Kate Middleton, menjadi seorang ibu sering kali dapat terasa melelahkan dan bahkan ketika dirinya sudah berusaha dengan sebaik mungkin. Namun, di saat yang bersamaan, Kate Middleton juga mengingatkan bahwa tidak ada orang yang sempurna dan membuat kesalahan adalah cara kita belajar menghadapi situasi sulit.
Kate Middleton juga kerap mengalami kesulitan selama pandemi dalam proses mengasuh ketiga anaknya. Selengkapnya pada halaman selanjutnya, Bunda.
Simak juga video tentang serunya keluarga Jennifer Bachdim habiskan waktu di rumah saja di bawah ini ya.
KEPUTUSAN HOME SCHOOLING DAN MENGGUNAKAN JASA BABY SITTER UNTUK MENGASUH ANAK.
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Ketahui Urutan Tumbuh Gigi Bayi dan Cara Merangsangnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
3 Teknik Mengendalikan Emosi Bunda saat Memarahi Anak
Anak Betah Main Gadget Bisa Kurangi Stres Bunda? Ini Faktanya
Kunci Sukses Pola Asuh Ideal, Ini Saran Ahli
Penjelasan Ilmiah Kenapa Gaya Asuh Ayah dan Bunda Berbeda
TERPOPULER
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Benarkah Minuman Isotonik Bisa Memicu Kontraksi Jelang Persalinan?
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Menkes Berencana Ubah Rujukan BPJS dari Faskes Bisa Langsung ke RS Tipe A
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Andre Rosiade Pamer Oleh-oleh dari Pratama Arhan yang Baru Pulang ke Indonesia
-
Beautynesia
5 Universitas Terbaik di Indonesia Versi QS World University Rankings 2026
-
Female Daily
KAWS WINTER, Kolaborasi UNIQLO dan KAWS dengan Sentuhan Seni yang Ikonis!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kim Kardashian & Kris Jenner Dituntut Ray J, Dituduh Sengaja Bocorkan Sex Tape
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran