KEHAMILAN
5 Jenis Makanan untuk Atasi Hipertensi Selama Kehamilan
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Senin, 07 Dec 2020 20:01 WIBHipertensi atau tekanan darah tinggi perlu diwaspadai selama kehamilan. Ibu hamil dengan kondisi ini membutuhkan pemantauan yang rutin, Bunda.
Menurut studi tahun 2016, wanita hamil yang mengalami prehipertensi sudah harus hati-hati dengan kondisi kesehatannya. Perlu Bunda pahami bahwa prehipertensi adalah tekanan darah antara 120/80 mmHg sampai dengan 140/90 mmHg.
"Studi ini menunjukkan bahwa wanita dengan prehipertensi di akhir kehamilan memiliki risiko lebih tinggi melahirkan bayi yang kekurangan berat badan atau lahir mati," kata profesor kebidanan sekaligus penulis studi, Anna-Karin Wikstrom, MD, Ph.D, dilansir Parents.
Risiko wanita dengan kondisi ini sekitar 70 persen lebih tinggi untuk mengalami kedua komplikasi tersebut, dibandingkan dengan wanita dengan tekanan darah normal. Para peneliti juga menemukan bahwa ibu dengan tekanan darah yang meningkat di awal hingga akhir kehamilan, berisiko besar melahirkan bayi dengan berat badan rendah.
Perlu Bunda tahu, hipertensi bisa muncul sebelum kehamilan. Dalam kasus lain, hipertensi dapat berkembang selama kehamilan.
Selain rutin melakukan pengecekan tekanan darah dan konsultasi ke dokter, ibu hamil bisa mengatasi hipertensi dengan konsumsi makanan tertentu. Beberapa makanan mengandung zat yang dipercaya bisa menurunkan hipertensi.
Mengutip Buku Pintar Ibu Hamil oleh Tim Navitri, berikut 5 jenis makanan yang bisa atasi hipertensi selama kehamilan:
1. Cokelat
Cokelat bisa dikonsumsi dalam porsi kecil atau secukupnya. Makanan ini dapat bermanfaat sebagai magnesium yang melancarkan aliran darah dan menurunkan tekanan darah.
Jika Bunda takut dengan kandungan lemak di cokelat bisa bikin gemuk, bisa cari alternatif makanan lain. Bayam, gandum, dan ketan hitam juga mengandung magnesium.
2. Pisang
Selain dapat menurunkan tekanan darah, pisang merupakan sumber zat potasium yang bisa mengurangi pembekuan cairan dalam tubuh. Kalau Bunda tak suka makan pisang, bisa mendapat asupan potasium di bahan makanan lain, seperti kismis, yogurt, buah alpukat, dan jeruk.
Cek halaman selanjutnya untuk tahu 3 jenis makanan lain yang bisa atasi hipertensi saat hamil.
Simak juga alasan ibu hamil tidak boleh makan sushi, di video berikut:
(ank/rap)
Jenis Makanan untuk Atasi Hipertensi Selama Kehamilan
Halaman Selanjutnya
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Mengenal Diet DASH untuk Ibu Hamil dengan Hipertensi, Adakah Risikonya?
7 Ikan yang Aman Dikonsumsi Ibu Hamil, Rendah Merkuri dan Rangsang Perkembangan Otak Bayi
5 Jenis Hipertensi yang Perlu Diwaspadai Ibu Hamil
Ini Dampak Tekanan Darah Tinggi Sebelum Hamil
TERPOPULER
Sempat Viral, Cut Meyriska Ungkap Anaknya yang Mirip Orang Korea Sering Dapat Tawaran Syuting
Ingin Punya Anak Ramah? Ini 7 Kebiasaan Sehari-hari yang Bisa Diterapkan
Bagaimana bila Pria Gunakan Tespek dan Hasilnya Positif? Ternyata Bisa Jadi Pertanda Penyakit Ini
Atalia Praratya dan Ridwan Kamil Resmi Cerai, Kenapa Hak Asuh Arka Jatuh ke Ayah?
7 Potret Rumah Yuni Shara, Banyak Tanaman Hias Lidah Mertua di Lorong
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Sempat Viral, Cut Meyriska Ungkap Anaknya yang Mirip Orang Korea Sering Dapat Tawaran Syuting
Ingin Punya Anak Ramah? Ini 7 Kebiasaan Sehari-hari yang Bisa Diterapkan
Cara Menggabungkan BPJS Kesehatan Suami Istri yang Baru Menikah secara Online
Mengenal Jenis Najis, Hukum Air Kencing Bayi dan Cara Membersihkannya
Bagaimana bila Pria Gunakan Tespek dan Hasilnya Positif? Ternyata Bisa Jadi Pertanda Penyakit Ini
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Tak Takut Kena Cancel Culture, Inara Rusli Tetap Taati Insanul Fahmi Sebagai Suami
-
Beautynesia
Tes Kepribadian Ilusi Optik: Gambar Pertama yang Dilihat Ungkap Cara Kamu Jalani Hidup
-
Female Daily
Song Joong Ki dan Park Ji Hyun Dikabarkan Reuni Lewat Drama ‘Love Cloud’!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
-
Mommies Daily
10 Ide Kencan Untuk Pasangan Sibuk Bekerja, Tetap Romantis!