HaiBunda

MENYUSUI

5 ASI Booster yang Bisa Diolah Jadi Sajian Lezat, Busui Enggak Bisa Nolak Deh!

Dwi Indah Nurcahyani   |   HaiBunda

Sabtu, 16 Apr 2022 11:45 WIB
5 ASI Booster yang Bisa Diolah Jadi Sajian Lezat/Foto: Getty Images/iStockphoto/nensuria

Jakarta - ASI booster herbal banyak diandalkan busui untuk mendongkrak produksi ASI. Sayangnya, sering kali rasa ASI booster kurang mendukung ya alias dianggap kurang menggugah selera.

Memang sih, ASI booster mampu menjadi amunisi pamungkas bagi para busui. Apalagi, saat ASI sedang minim ya, Bunda. Tetapi, kalau rasanya kurang enak, tentu mengonsumsinya jadi kurang bersemangat ya, Bunda.

Nah, perlu Bunda tahu, sebenarnya ASI booster juga bisa lho diolah menjadi makanan atau minuman yang lezat. Salah satunya yakni salmon yang kaya akan protein, omega-3, vitamin B12, DHA, lemak esensial untuk perkembangan sistem saraf bayi. Bunda pun dapat mengolahnya jadi berbagai aneka makanan lezat.


"Jika Bunda menyusui, tubuh akan beradaptasi untuk menjadi lebih efisien dalam menyerap nutrisi dari makanan dan Bunda akan memproduksi susu untuk bayi dari asupan yang Bunda konsumsi," ujar Jane Moffet, konselor menyusui di The National Childbirth Trust (NCT), seperti dikutip dari laman Goodto.

Banner Nikita Willy Melahirkan/ Foto: HaiBunda/ Annisa Shofia

Karena itu, jika bisa usahakan untuk mengonsumsi makanan nikmat yang bermanfaat juga sebagai ASI booster dan juga membantu kecukupan gizi ya, Bunda. Termasuk makanan kaya kalsium.

Sebab, jumlah kalsium yang diserap ibu meningkat selama menyusui sehingga tubuh mengeluarkan lebih sedikit urine.

"Asupan kalsium yang rendah tidak akan memengaruhi jumlah kalsium dalam susu. Tetapi, karena susu akan menarik kalsium dari tubuh, busui yang tidak makan cukup kalsium dapat berpengaruh pada kepadatan tulang jangka panjang. Ini terutama terjadi jika Bunda menyusui untuk waktu yang lama," tambah Jane.

Mengolah ASI Booster Jadi Makanan Lezat, Busui Enggak Bakal Nolak Deh / Foto: Getty Images/andresr

Dengan begitu, Bunda pun perlu mengonsumsi makanan yang tak sekadar kaya gizi tetapi juga bermanfaat sebagai ASI booster selama menyusui. 

Klik di halaman selanjutnya ya, Bunda.

Simak juga video tentang 5 ASI booster alami terbaik di bawah ini:



(pri/pri)
ASI BOOSTER DARI MAKANAN LEZAT, ENGGAK NOLAK DEH!

ASI BOOSTER DARI MAKANAN LEZAT, ENGGAK NOLAK DEH!

Halaman Selanjutnya

Simak video di bawah ini, Bun:

Serba-Serbi Sendawa pada Bayi, Tidak Perlu Dipaksakan Ya, Bunda

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Meski Sempat Sulit Hamil, Rianti Cartwright Akui Tidak Ingin Protektif Terhadap Anak

Kehamilan Amrikh Palupi

Tengku Dewi Tuding Andrew Andika Tak Rutin Penuhi Nafkah Anak, Ini Penjelasan Eks Suami

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Wabah Flu Meningkat Drastis, Jepang Tetapkan Status Epidemi Nasional

Mom's Life Ajeng Pratiwi & Fauzan Julian Kurnia

5 Penyebab Dada Terasa Sesak dan Cara Mengatasinya

Mom's Life Ajeng Pratiwi & Fauzan Julian Kurnia

Sandra Dewi Minta 88 Tas Mewah Miliknya Dikembalikan, Apa Kata Hukum di Indonesia?

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Potret Najwa Shihab Liburan Bareng Ketiga Saudaranya ke Yunani

23 Penyebab Kenapa Dada Terasa Sesak dan Cara Mengatasinya

Meski Sempat Sulit Hamil, Rianti Cartwright Akui Tidak Ingin Protektif Terhadap Anak

5 Cara Mengatasi Anak yang Selalu FOMO di Era Digital

Tengku Dewi Tuding Andrew Andika Tak Rutin Penuhi Nafkah Anak, Ini Penjelasan Eks Suami

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK