MOM'S LIFE
Resep: Miyeokguk, Sup Rumput Laut ala Korea Lezat dan Praktis
Yuni Ayu Amida | HaiBunda
Rabu, 10 Jun 2020 07:04 WIBMiyeokguk atau sup rumput laut ala Korea ini adalah salah satu hidangan di Korea yang kerap disajikan di hari-hari spesial lho, Bunda, salah satunya hari ulang tahun.
Ternyata untuk membuat sup rumput laut tidak terlalu sulit, Bunda. Bahan-bahannya juga mudah didapat lho.
Nah, jika Bunda penasaran bagaimana cara membuatnya, intip resep berikut ini ya. HaiBunda rangkum dari Cookpad.
Bahan, untuk 2 porsi:
1 genggam rumput laut kering
80 gr daging sapi
850 ml air
1 sendok makan minyak wijen
Bumbu:
1 sdt bawang putih cincang
1 sdt garam
Lada secukupnya
1/2 sendok teh kaldu jamur
Cara membuat:
1. Masukkan rumput laut kering ke dalam wadah yang cukup besar.
2. Masukkan air hingga semua rumput laut kering terendam dan diamkan selama 15 menit.
3. Potong kecil-kecil menggunakan gunting jika rumput laut sudah mengembang.
4. Buang air rendaman dan bilas rumput laut sebentar, peras sisa air yang tersisa, kemudian tiriskan rumput laut.
5. Tuangkan 1 sdm minyak wijen dan tumis daging hingga kecoklatan.
6. Masukkan rumput laut dan tumis hingga layu kemudian tambahkan 850ml air dan didihkan.
7. Setelah mendidih, masukkan 1 sdt bawang putih cincang, 1 sdt garam, sedikit lada, ½ sendok teh kaldu jamur. Didihkan kembali selama 15 menit. Koreksi rasa, jika sudah oke, sup rumput laut siap disajikan.
Selamat menikmati, Bunda.
Simak juga cara menyimpan tempe dalam video ini:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Resep Tteokbokki ala Korea dengan 100% Bahan Lokal, Dijamin Nikmat
Resep Jajangmyeon, Mi Saus Hitam Khas Korea yang Menggugah Selera
Resep: Gimbab Beras Merah, Cara Makan Nasi ala Korea
Resep Sup Rumput Laut Tofu Udang, Gurih dan Kaya Gizi
TERPOPULER
Apa Itu Skizofrenia, Masalah Kesehatan Jiwa Terbanyak di Indonesia
11 Kalimat Toksik yang Pantang Diucapkan Bos Baik
Penerapan Segitiga Restitusi, Cara Mendisiplinkan Anak dengan Memperbaiki Kesalahan
Irish Bella Rayakan Ultah Anak Sambung, Intip Potret Kehangatannya Bun
Kisi-kisi TKA Mulai dari SD, SMP, SMA Lengkap: Muatan, Kompetensi, dan Contoh Soal
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Ario Bayu Tunjukkan Perbedaan Ngedate Bareng Istri Bule Sebelum dan Setelah Punya Anak
Apa Itu Skizofrenia, Masalah Kesehatan Jiwa Terbanyak di Indonesia
Penerapan Segitiga Restitusi, Cara Mendisiplinkan Anak dengan Memperbaiki Kesalahan
11 Kalimat Toksik yang Pantang Diucapkan Bos Baik
Kisi-kisi TKA Mulai dari SD, SMP, SMA Lengkap: Muatan, Kompetensi, dan Contoh Soal
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Curhat Raisa soal Perpisahan: Tanpa Dia, Aku...
-
Beautynesia
Tanpa Diucapkan, Ini 5 Tanda Seseorang Memiliki Masa Kecil yang Sulit
-
Female Daily
Ini 3 Brand Hijab Lokal Malaysia yang Bikin Gayamu Makin On Point!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
AZKO Hadirkan 11 Produk dengan Harga Paling Hemat di Event Spesial 11.11
-
Mommies Daily
Stimulasi Otak Anak Tanpa Gadget: 13 Ide Kegiatan Seru untuk Anak Usia 1-5 Tahun