PARENTING
Viral Bocah Nangis karena Sekolah Online: Mbah Google Bohong, Pak Nadiem
Mutiara Putri | HaiBunda
Senin, 08 Feb 2021 15:26 WIBSelama masa pandemi, pemerintah telah menetapkan untuk merumahkan anak-anak yang bersekolah nih, Bunda. Yang awalnya dianggap efektif, ternyata sekolah online bisa membuat anak menjadi stres, lho.
Seperti yang Bunda tahu, tidak semua orang tua bisa menjadi guru yang baik dalam memberikan materi pembelajaran. Karena itu, saat mendapat tugas dari sekolah yang tidak Bunda mengerti, Bunda akan memerintahkan anak untuk mencari jawaban nya lewat internet.
Nyatanya, tidak semua jawaban yang muncul di internet adalah jawaban yang tepat nih, Bun. Jika tidak berasal dari sumber yang akurat dan resmi, jawaban anak bisa saja salah dan berpengaruh pada nilainya.
Hal ini lah yang dirasakan oleh seorang bocah asal Palembang. Karena mendapatkan banyak tugas selama sekolah online, ia memutuskan untuk mencarinya melalui Google. Ternyata, hasil nya malah membuat ia mendapat nilai yang jelek.
Dalam video, ia berusaha mengungkapkan pada Mendikbud, Nadiem Makarim, bahwa ia tidak ingin melakukan sekolah online. Ia juga bertanya mengapa pemerintah harus menetapkan sekolah online, padahal semua jawaban yang diberikan Google adalah jawaban bohong.
"Kenapa pemerintah lebih memilih sekolah online dan tugas yang menumpuk?" katanya, dilihat dari Channel Youtube Himz YT.
Bocah perempuan itu mencoba untuk memperlihatkan nilainya seraya menangis tersedu-sedu. Sang Bunda yang asyik merekam sesekali tertawa melihat tingkah bocah satu ini.
"Pak Nadiem bisa nilai. Lihat nilai saya!"
"Mbah Google bohong, selalu bohong. Nih (nilai) kosong. Banyak yang kosong, Pak Nadiem," katanya dengan tangisan yang lebih kencang.
Dari kisah tersebut, Bunda pasti tahu kalau sekolah online bisa membuat anak jadi tambah stres akibat tugas menumpuk yang diberikan. Lantas bagaimana cara agar stres pada anak bisa teratasi? Klik BACA HALAMAN BERIKUTNYA ya, Bunda.

Tips cegah stres pada anak saat sekolah online
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Kelas Online di Masa New Normal Tentukan Nasib Pelajar
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Merasa Stres dan Jenuh Mengasuh Anak, Apakah Bunda Alami Parental Burnout?
Keputusan Sekolah Tatap Muka Jadi Perhatian Jelang Pengumuman Akhir PPKM
Wah, Mayoritas Bunda Ternyata Setuju Sekolah Tatap Muka di Juli 2021
Perilaku Ortu pada Anak Bisa Berubah karena Masalah Ekonomi
TERPOPULER
Pesan Ikke Nurjanah untuk Putri Semata Wayangnya yang Akan Menikah
8 Nama Anak Perempuan dari Komika Indonesia yang Punya Arti Bagus dan Bermakna
Sepatu Baru, Seragam Baru, Bayaran Baru...Aaaaaaah!
7 Makanan Ibu Menyusui agar Rambut Bayi Tumbuh Lebat dan Sehat
Ini yang Terjadi pada Janin saat Bumil Bicara Pakai 2 Bahasa, Ternyata...
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi Cair yang Bagus dan Aman, Pilihan Terbaik untuk Si Kecil
ZAHARA ARRAHMAREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sepatu Sekolah Terbaik yang Bagus dan Awet
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu untuk Kecerdasan Otak Anak Usia 12 Tahun
ZAHARA ARRAHMAREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Serum Terbaik untuk Sehatkan dan Merawat Kulit
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sikat Gigi Anak yang Aman dan Lembut
ZAHARA ARRAHMATERBARU DARI HAIBUNDA
Pesan Ikke Nurjanah untuk Putri Semata Wayangnya yang Akan Menikah
Sepatu Baru, Seragam Baru, Bayaran Baru...Aaaaaaah!
8 Nama Anak Perempuan dari Komika Indonesia yang Punya Arti Bagus dan Bermakna
7 Makanan Ibu Menyusui agar Rambut Bayi Tumbuh Lebat dan Sehat
Camilan & Susu Anak Diskon Spesial di Transmart Full Day Sale, Belanja Sekarang Yuk!
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Kimberly Ryder Damai dengan Edward soal Dugaan Penggelapan Mobil
-
Beautynesia
Rutin Konsumsi Kimchi Setiap Hari, Ini 8 Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh
-
Female Daily
Ada 1 Kakak 7 Ponakan! Ini 4 Film Seru di Netflix yang Bisa Temani Weekend!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Peduli Kesehatan Mental Kru, Olivia Rodrigo Biayai Sesi Terapi Selama Tur
-
Mommies Daily
Vitamin dan Suplemen Terbaik untuk Perempuan 40+: Kulit Kencang, Tulang Kuat, Bebas Nyeri Sendi