PARENTING
Anak dengan Penyakit Jantung Bawaan Tidak Boleh Diimunisasi? Ini Kata Dokter
Mutiara Putri | HaiBunda
Selasa, 13 Jun 2023 18:37 WIBImunisasi merupakan salah satu langkah agar anak dapat terhindar dari berbagai penyakit menular. Namun, bolehkah anak dengan kondisi jantung bawaan mendapatkan imunisasi?
Penyakit jantung bawaan (PJB) adalah penyakit dengan kelainan pada struktur jantung atau fungsi sirkulasi jantung yang dibawa dari lahir, Bunda. Kondisi ini terjadi akibat hanya gangguan atau kegagalan perkembangan struktur jantung pada fase awal perkembangan janin.
Menilik dari situs resmi yankes.kemkes.go.id, penyakit jantung bawaan ini paling sering terjadi pada bayi. Penyakit ini merupakan penyebab signifikan kematian bayi di banyak negara terutama negara berkembang.
Angka kejadian PJB dilaporkan sekitar 8 sampai 10 bayi dari 1.000 kelahiran hidup, Bunda. Terdapat 30 persen di antaranya telah memberikan gejala pada minggu-minggu pertama kehidupan.
Bolehkah anak dengan jantung bawaan diimunisasi
Menurut Ketua Childhood Immunization Update (CIU) 2023, Prof. Dr. Hartono Gunardi, SpA(K), anak-anak yang mengidap penyakit jantung bawaan sangat boleh mendapatkan imunisasi. Hal ini karena mereka memiliki kondisi rentan dan harus dilindungi.
"Anak yang mengalami penyakit jantung bawaan itu sangat-sangat boleh diimunisasi, karena perlu dilindungi. Justru anak-anak seperti itu yang perlu didahului," jelas Hartono ketika ditemui di kawasan Jakarta Pusat belum lama ini.
Lebih lanjut, Hartono mengatakan bahwa anak yang tidak boleh mendapatkan imunisasi adalah anak yang menderita penyakit ginjal. Imunisasi yang tidak direkomendasikan adalah imunisasi hidup yang dilemahkan.
"Anak yang menderita penyakit ginjal, itu yang tidak boleh adalah mendapat vaksinasi hidup yang dilemahkan," ungkapnya yang juga menjabat sebagai Ketua Satgas Imunisasi IDAI ini.
"Karena obat yang didapat bisa menurunkan daya tahan tubuh. Tapi mungkin kalau kita bicara untuk umum, (anak) yang sehat saja dulu (yang mendapat vaksin)," sambungnya.
Lantas, kondisi anak seperti apa yang tidak boleh mendapatkan imunisasi? Klik baca halaman berikutnya ya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(mua/fir)
KONDISI MUTLAK DAN SEMENTARA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Apa Dampak Bila Anak Kurang Cakupan Vaksin pada Kesehatannya? Simak Penjelasan Dokter
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
4 Alasan Si Kecil Harus Diimunisasi, Salah Satunya Cegah Risiko Kematian
Kenali Gejala Hipertensi Paru pada Anak, Penyebabnya Bisa karena PJB
Jadwal Imunisasi Anak Usia 0-18 Tahun Sesuai Rekomendasi IDAI
Haruskah Imunisasi Bayi Ditunda Saat Pandemi Corona? Simak Saran Dokter
TERPOPULER
Wamendikti Stella Christie Minta Doa, Suami Kecelakaan Ski Parah di Amerika
Tanda Sakit Leher Bisa Jadi Gejala Penyakit Jantung, Jangan Dianggap Remeh
Gejala Awal Demensia, Sering Ucapkan 2 Kata Ini
Amel Carla Diterima S2 Hukum University of Melbourne, Susul Kedua Kakak Sandang Gelar Master
Monica Imas dan Rizal 'Armada' Berduka, Anak dalam Kandungan Meninggal Dunia
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
YouTube Resmi Hadirkan Fitur Blokir Shorts untuk Anak, Ini Cara Setting di Handphone
Tanda Sakit Leher Bisa Jadi Gejala Penyakit Jantung, Jangan Dianggap Remeh
Sule Akhirnya Bocorkan Wajah Selina, Disebut Mirip Mahalini saat Kecil
Wamendikti Stella Christie Minta Doa, Suami Kecelakaan Ski Parah di Amerika
Monica Imas dan Rizal 'Armada' Berduka, Anak dalam Kandungan Meninggal Dunia
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Video: Operasi Pengecilan Payudara, Sania Jadi Lebih Percaya Diri
-
Beautynesia
5 Cara Memperbaiki Skin Barrier yang Rusak Tanpa Perawatan Mahal
-
Female Daily
Diskon hingga 60%, Dapatkan Produk Dear Me Beauty Incaran Kamu di Female Daily Studio!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Keluarga Beckham Ribut, Viral Interaksi Canggung Mereka di Karpet Merah
-
Mommies Daily
Tanpa Disadari, Ini Kesalahan Orang Tua yang Bikin Anak Jadi Nggak Suka Belajar