TRENDING
Ayah Ustaz Solmed Meninggal Selang 5 Hari Usai Sang Istri Wafat
Asri Ediyati | HaiBunda
Sabtu, 17 Jul 2021 10:41 WIBKabar duka datang dari Ustaz Solmed, Bunda. Setelah ibundanya, Hj. Salmah Lubis meninggal dunia pada 12 Juli, hanya berselang lima hari ayahnya, Nadjamuddin Nasution juga tutup usia. Hal ini dikabarkan suami April Jasmine itu melalui media sosial.
Sang ayah meninggal dunia pada hari Jumat, 16 Juli pukul 20.22 WIB. Dalam pesannya, sang Ustaz memohon doa untuk sang ayah.
Innaa lillaahi Wa Innaa Ilaihi Rooji'uun... telah kembali kepada Allah SWT Sang Pemilik Seluruh MakhlukNya, dengan tenang, penuh cinta, dan kasih sayangNya, Ayah saya:
Nama: H Nadjamuddin Nasution
Hari: Jumat, 16 Juli 2021/ 6 Dzulhijjah 1442 H
Pukul: 20.22 WIB
Mohon dibukakan pintu maaf yang seluas-luasnya. Mohon didoakan semoga ampunan Allah SWT dikaruniakan dan Surga menjadi tempat tinggalnya. Al Faatihah..
Kami semua yang berduka atas nama keluarga:
Ustaz Solmed (anak)
April Jasmine (menantu)
Belum diketahui apa penyebab kematian sang ayah. Namun, belum lama Ustaz Solmed mengungkap bahwa ibunda meninggal dunia karena karena gagal ginjal dan positif COVID-19. Sudah dua tahun lamanya, ibunda menjalani cuci darah secara rutin di RS. Namun, karena pandemi COVID-19, ia kesulitan mencari RS untuk ibunda agar bisa cuci darah secara rutin.
"Dua tahun kurang lebih emak saya sakit gagal ginjal. Jadi selama dua tahun itu emak selalu cuci darah, seminggu dua kali di rumah sakit. Sampai akhirnya datang lah wabah COVID ini," ujar Ustaz Solmed dilansir detikcom.
Baca kelanjutannya di halaman berikut.
Simak juga pesan April Jasmine untuk Ustaz Solmed dan ketiga anaknya melalui video berikut:
        RS TAK TERIMA SEBAB IBUNDA JUGA POSITIF COVID-19
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Cerita Istri Soal Peran Ustaz Solmed dalam Tumbuh Kembang Anak
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Mengenal FliRT, Varian Baru COVID-19 yang Bikin Kasus di AS Melonjak Drastis
Bahkan Ustaz Solmed pun Susah Cari RS untuk Ibunda, Sampai Telepon Anies
Imbas Pandemi, Ustaz Solmed Pinjam Uang Rp500 Ribu untuk Berobat Ibunda
Perjuangan April Jasmine Punya Anak, Sempat Izinkan Ustaz Solmed Poligami
TERPOPULER
Kedekatan Yuni Shara dan Sang Putra yang Baru Ultah, Ini 5 Potretnya seperti Kakak Adik
5 Potret Ultah ke-4 Guzel Anak Ali Syakieb & Margin W, Tampil Cantik Bak Barbie Hidup
9 Barang Elektronik yang Harus Dicabut saat Hujan Petir
Melahirkan Caesar Bisa Tingkatkan Risiko di Kehamilan Berikutnya, Simak Faktanya
Semakin Banyak Anak Merasa Kesepian, Ini Saran Psikiater agar Orang Tua Bisa Membantu
REKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Bebas Laktosa untuk Anak yang Aman
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Susu UHT untuk Anak 1 Tahun yang Aman Dikonsumsi
KinanTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Ultah ke-4 Guzel Anak Ali Syakieb & Margin W, Tampil Cantik Bak Barbie Hidup
Melahirkan Caesar Bisa Tingkatkan Risiko di Kehamilan Berikutnya, Simak Faktanya
7 Drama Korea Terbaru November 2025, Terbaik Diprediksi Raih Rating Tinggi
Semakin Banyak Anak Merasa Kesepian, Ini Saran Psikiater agar Orang Tua Bisa Membantu
Marukaii Supermoms Rayakan Ulang Tahun ke-4: United in Motherhood
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
- 
                
                Insertlive
Cerita Yura Yunita Wawancara Napi di Nusakambangan: 3 Jam Dijaga Banyak Petugas
 - 
                
                Beautynesia
5 Kalimat Penyemangat dari Orang Tua yang Bantu Anak Bangkit dari Masa Sulit
 - 
            
                CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
 - 
                
                Wolipop
Foto: Mahalini Manglingi di JFW 2026, Debut Jalan di Catwalk Setelah Melahirkan
 - 
                
                Mommies Daily
Ayah, Jangan Lakukan 10 Hal Ini saat Anak Perempuan Sudah Remaja