MENYUSUI
Tips Sukses ASI Eksklusif untuk Bunda yang Bekerja
Dwi Indah Nurcahyani | HaiBunda
Jumat, 26 Mar 2021 09:21 WIBMemberikan ASI Eksklusif menjadi tantangan yang berbeda lagi bagi Bunda yang bekerja. Tak jarang, pasokan ASI yang ada tak dapat memenuhi demand Si Kecil, sehingga dengan berat hati pemberian ASI putus di tengah jalan.
Seperti Bunda tahu, ASI merupakan pilihan makanan terbaik untuk bayi. Bagaimanapun caranya, diharapkan Bunda dapat memenuhi kebutuhan ASI buah hati selama 6 bulan pertama dalam hidupnya.
Bagi Bunda yang bekerja, memenuhi ASI eksklusif dapat dipenuhi dengan cara memompa secara teratur. Pumping secara teratur ini bertujuan agar produksi ASI Bunda tetap maksimal layaknya ketika Bunda menyusui langsung di rumah.
Memang memerah pun membawa kesulitan dan tantangan baru lagi yang harus Bunda hadapi, namun demi memberikan ASI eksklusif dan mengetahui beragam manfaatnya untuk pertumbuhan dengan Si Kecil, Bunda pasti rela menghadapinya, kan?
"Dengan memompa, Bunda masih mendapatkan banyak vitamin dan perlindungan imunologis untuk bayi," kata Marianne Pastore, koordinator program laktasi di Massachusetts General Hospital, seperti dikutip dari laman Parents.
Pastore mengungkapkan memang memerah ASI dapat menjadi tantangan fisik yang tidak mudah. Pada awalnya, saat Bunda menyiapkan stok ASI perah, Bunda bisa merasa seolah-olah dikejar kebutuhan ASI karena dalam sehari bisa memompa ASI 8-12 kali. Payudara pun tak jarang sering terasa sakit. Belum lagi pencucian alat pompa ASI dari botol, pompa ASI, botol susu, dan perangkat lainnya.
Lanjut halaman berikutnya, Bunda.
Bunda, ada tips memberikan ASI eksklusif dari Nadia Mulya untuk Bunda yang bekerja nih. Simak videonya:
TIPS STOK ASI PERAH UNTUK BUNDA BEKERJA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Resep 4 Smoothies Enak untuk ASI Booster
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Sadari Keistimewaan ASI, Meutya Hafid Bertekad Menyusui Baby Lyora hingga 2 Tahun
Apakah Khasiat ASI akan Berkurang Setelah Menyusui 2 Tahun? Simak Penjelasan Dokter
Produksi ASI-nya Banyak, Greysia Polii Bertekad Berikan ASI Eksklusif untuk Baby Jessia
Bayinya Dipuji Montok di Usia 4 Bulan, Indah Permatasari Bagikan Rahasia Menyusui
TERPOPULER
Pernah Tinggal di Kos, Ini 5 Potret Rumah Baru Nunung Dua Lantai
Pernah Terpuruk, Ini 5 Potret Randy Pangalila & Istri Kanada Rayakan Wedding Anniversary ke-7
5 Potret Anak Artis yang Wajahnya Mirip Banget Sang Bunda, Sama-Sama Cantik
Kisah Bunda Salah Melahirkan Bayi Orang Lain, Berakhir Tuntut Klinik Kesuburan
9 Tanaman 'Uang' yang Bisa Menarik Energi Kekayaan & Keberuntungan Menurut Feng Shui
REKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
15 Drama China Dibintangi Zhao Jin Mai, Terbaru 'Shine on Me'
Pernah Tinggal di Kos, Ini 5 Potret Rumah Baru Nunung Dua Lantai
Pernah Terpuruk, Ini 5 Potret Randy Pangalila & Istri Kanada Rayakan Wedding Anniversary ke-7
5 Potret Anak Artis yang Wajahnya Mirip Banget Sang Bunda, Sama-Sama Cantik
Kisah Bunda Salah Melahirkan Bayi Orang Lain, Berakhir Tuntut Klinik Kesuburan
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Di Tengah Duka, Reza Arap Tanggapi Sindiran Warganet soal Hubungannya dengan Lula Lahfah
-
Beautynesia
Sempat Ditunda Perilisannya, Film Terakhir Mendiang Kim Sae Ron Akan Tayang
-
Female Daily
Memadukan Inovasi dan Movement Culture Lokal, On Resmi Buka Pop-Up Pertama di Bali!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Fakta Baru Drama Keluarga Beckham-Peltz, Masalah Daftar Tamu Pernikahan
-
Mommies Daily
13 Kesalahan Komunikasi Pasangan Baru, Bisa Bikin Pernikahan Gagal!