MOM'S LIFE
Resep Pajeon, Pancake Daun Bawang Ala Korea Cocok untuk Camilan
Maya Sofia | HaiBunda
Senin, 22 Jun 2020 12:37 WIBSatu lagi hidangan asal Korea yang sudah tak asing lagi bagi pencinta drakor. Pajeon atau pancake daun bawang. Makanan yang menggunakan bahan utama terigu dan daun bawang ini pas disantap sebagai camilan.
Selain daun bawang, biasanya Pajeon juga menggunakan daging sapi, kimchi, kerang, hingga udang. Tergantung selera, Bunda.
Nah kali ini kita akan membuat Pajeon menggunakan udang seperti dikutip dari BBC.
Bahan:
75 gram tepung terigu
Secukupnya bubuk cabai
1 butir telur
1 siung bawang putih yang sudah dihancurkan
1 sdm minyak
4 daun bawang
100 udang kecil yang sudah dimasak (optional)
Bahan saus celup:
2 sdm cuka
1 sdm kecap asin
1 cabai merah yang sudah dicincang halus
Gula secukupnya
Cara membuat:
1. Siapkan mangkuk terlebih dahulu. Masukkan tepung terigu, bubuk cabai, dan garam. Kemudian tambahkan air, telur dan bawang putih. Aduk hingga rata.
2. Beri celah di tengah adonan. Kemudian tuang air dan aduk hingga rata.
3. Siapkan wajan antilengket yang sudah diberi minyak. Tumis daun bawang selama 1 menit hingga sedikit layu. Tambahkan udang. Setelah itu tuang ke adonan tadi ke atasnya. Masak dengan api sedang selama 3-4 menit atau hingga adonan berubah menjadi warna cokelat keemasan. Balik dan masak sisi lainnya selama 3-4 menit hingga matang. Angkat dan tiriskan.
4. Selanjutnya adalah membuat saus celup. Campurkan cuka, kecap asin, cabai merah dan gula. Aduk hingga rata.
5. Potong-potong Pajeon dan santap dengan saus celup.
6. Selamat menikmati makanan Korea, Pajeon.
Simak juga resep Pancake Mie dalam video berikut:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
3 Resep Odeng Korea Beserta Kuahnya, Enak dan Mudah Dibuat
Resep Tteokbokki ala Korea dengan 100% Bahan Lokal, Dijamin Nikmat
Coba 3 Resep Makanan ala Drama Korea Hometown Cha-Cha-Cha
Resep Kimchi, Asinan Sayur yang Banyak Ditemui di Drama Korea
TERPOPULER
Namira Adjani Jadi Six Star Finisher Perempuan Termuda dari Indonesia, Ini Potretnya Didampingi Ibunda
5 Potret Keseruan Isyana Sarasvati dan Suami Dokter Liburan ke Singapura
11 Hal Sepele yang Bisa Bikin Seseorang Tampak Punya IQ Rendah di Mata Orang Lain
Bunda Perlu Tahu, Ini 7 Manfaat Maternity Shoot & Tips Melakukannya
Hamil Sungsang, Ini 7 Hal yang Perlu Diperhatikan Bumil
REKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Bebas Laktosa untuk Anak yang Aman
KinanTERBARU DARI HAIBUNDA
Didampingi Ayah, Bunda & Istri, David Beckham Dapat Gelar Sir dari Raja Inggris
Anak yang Suka Menolong Cenderung Punya Tubuh Lebih Sehat di Masa Remaja, Simak Penjelasannya
Namira Adjani Jadi Six Star Finisher Perempuan Termuda dari Indonesia, Ini Potretnya Didampingi Ibunda
11 Hal Sepele yang Bisa Bikin Seseorang Tampak Punya IQ Rendah di Mata Orang Lain
Hamil Sungsang, Ini 7 Hal yang Perlu Diperhatikan Bumil
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ini Permintaan Ammar Zoni Usai 3 Minggu Ditahan di Nusakambangan
-
Beautynesia
Kim So Hyun dan Choo Young Woo Dikabarkan Bintangi Drakor Romantis Baru, Romance Expert
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
3 Kali Gagal, Anok Yai Akhirnya Raih Gelar Model of the Year
-
Mommies Daily
Siapkan Dana, Biaya Masuk SD di Jakarta Barat, Jakarta Timur dan Jakarta Timur 2026/2027