HaiBunda

MOM'S LIFE

5 Tips Berhubungan Seks untuk Hilangkan Stres, Bunda Perlu Tahu

Mutiara Putri   |   HaiBunda

Senin, 31 May 2021 21:45 WIB
Ilustrasi hubungan seks suami istri/ Foto: Getty Images/iStockphoto/Sanja85
Jakarta -

Tahukah Bunda bahwa seks dapat menjadi salah satu cara meredakan stres? Ya, selain untuk menjaga keintiman dalam rumah tangga agar hubungan seks tetap harmonis, seks juga bisa memberi efek tenang, Bunda.

Kalau Bunda merasa stres dengan pekerjaan, bersenang-senang dengan suami di ranjang saat malam hari mungkin cara terbaik untuk melepaskan semua masalah yang terbendung. Bahkan ketika sumber masalah itu suami sekalipun, terkadang seks dapat mengatasinya, Bunda. Hal itu bisa disebut juga makeup sex. 

Agar mendapatkan fungsi stres release dari berhubungan intim, Bunda harus mengoptimalkan beberapa hal sebelumnya. Dilansir laman Healthline, berikut ini adalah tips seks agar bisa menghilangkan stres Bunda. Yuk simak.


1. Kenali diri

Sama seperti orang yang menganggap kelas yoga adalah tempat terbaik untuk menghilangkan stres daripada olahraga, ternyata seks yang menghilangkan stres juga harus dilakukan dengan mindful.

Sebelum Bunda melakukan seks untuk meredakan stres, luangkan waktu sejenak untuk mencari tahu jenis seks apa yang terbaik untuk menghilangkan stres. Kalau Bunda benar-benar ingin melakukan seks dengan suami, maka segera beritahu dia.

2. Cahaya lilin

Memasang lilin beraroma saat melakukan hubungan seksual dengan suami tentu akan terkesan romantis ya, Bunda. Selain itu, lilin aroma terapi juga dipercaya bisa menurunkan tingkat stres dalam diri Bunda.

Ada beberapa rekomendasi aroma lilin yang baik untuk menurunkan stres Bunda, nih. Misalnya saya lilin dengan aroma rosemary dan lavender. Kedua aroma ini menjadi favorit, lho.

Klik baca halaman berikutnya yuk, Bunda.

Bunda, lihat juga makanan apa yang harus dihindari agar durasi seks tahan lama, dalam video di bawah ini:

(mua/fia)
GUNAKAN PELUMAS HINGGA ATUR PERNAPASAN

GUNAKAN PELUMAS HINGGA ATUR PERNAPASAN

Halaman Selanjutnya

Simak video di bawah ini, Bun:

Begini Cara KB Sistem Hitung Kalender, Dicatat ya Bun!

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Mengenal Roche Peserta Coc Season 2 yang Kepintarannya Curi Perhatian, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS

Kehamilan Dwi Indah Nurcahyani

5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal

Mom's Life Amira Salsabila

Wizzy Dapat Kejutan Manis Hamil Anak Kedua di Momen Ulang Tahunnya yang Ke-31

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

6 Tips Menabung ala Jepang agar Uang Cepat Terkumpul

Mom's Life Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Piyu Padi dan Mantan Istri Kompak Hadiri Kelulusan SMA Sang Putri di Inggris, Ini Potretnya

Squid Game Season 3 Sudah Tayang! Intip Fakta Menarik dan Reaksi Para Pemain

5 Resep Kue Singkong Kukus Sederhana yang Enak, Ekonomis, dan Anti Gagal

Ketahui Estimasi Total Biaya Operasi Caesar BPJS dan Tanpa BPJS

SAKA Market Vol. 2: Green Trails Festival Sukses Digelar 2 Hari, Catat 6.500 Pengunjung

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK